Digratiskan Dalam Waktu Terbatas di Google Play Store Game Horror Boris and The Dark Survival
Kabar bahagia bagi kamu pecinta game gratisan, karena sekarang ini Joey Drew Studios sebagai pengembang dari game horror bergaya kartun Boris and The Dark Survival secara cuma-cuma mengratiskan gamenya.